Bupati Minta Gugus Tugas KLA Perkuat Koordinasi

Bupati Tabalong, Kalimantan Selatan, H Muhammad Noor Rifani meminta Gugus Tugas Kota Layak Anak memperkuat koordinasi lintas sektor menyusul turunnya peringkat KLA Tabalong dari Nindya menjadi Madya, hasil evaluasi 2025. “Penurunan ini menjadi bahan introspeksi dan pemacu semangat bagi kita semua untuk melakukan

Takut Dikeroyok, Anjas Bercebur ke Sungai Ditemukan tak Bernyawa

Takut hikeroyok, Anjas (26) bercebur ke Sungai Barfito, dan akhirnya ditemukan tak bernyawa, Selasa (4/11/2025) Jasadnya korban, warga Jalan Ir PHM Noor Gang Birayang Banjarmasin Barat ditemukan mengapung di perairan Sungai Barito tepatnya Pelabuban Banjar Raya. Oleh Relawan Rescue gabungan selanjutnya dibawa ke Ruangan

Wagub Kalsel dan Ketua IKA UNAIR Kalsel Perkuat Kolaborasi ke Rektor UNAIR

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan menjalin silaturahmi dan audiensi dengan pimpinan Universitas Airlangga (UNAIR) di Kampus UNAIR, Surabaya, dalam rangka memperkuat kerja sama strategis di bidang pendidikan. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari visi pembangunan daerah “Kalsel Bekerja (Berkelanjutan, Berbudaya, Religius, dan Sejahtera) Menuju

BPBD Balangan Asah Kemampuan Personel Lewat Pelatihan Mapping dan Drone Rescue

KAKINEWS.ID, PARINGIN – Di era digital dengan perkembangan teknologi yang pesat, kecepatan dan ketepatan penyampaian informasi menjadi faktor kunci dalam penanganan kebencanaan. Tantangan utama yang dihadapi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) tidak hanya pada kesiapsiagaan di lapangan, tetapi juga pada kemampuan mengidentifikasi dan

Desa Awang Bangkal Barat Unjuk Gigi, Menteri Kagum dengan BUMDes Putra Bulu

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) RI, H. Yandri Susanto, saat meninjau kegiatan BUMDes Putra Bulu di Desa Awang Bangkal Barat, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar, Senin (3/11/2025). (Foto : Istimewa) MARTAPURA — Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi

Nelayan Hilang di Sungai Barito Ditemukan Meninggal Dunia Setelah Dua Hari Pencarian

Barito Kuala – Setelah dua hari pencarian intensif, nelayan asal Desa Banitan, Kecamatan Bakumpai, Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan, Syamsudin (38), akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia, Selasa (4/11/2025) dini hari. Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Banjarmasin, I Putu Sudayana SE MAP,

Kejagung akan Lelang Aset Sitaan Milik Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Kejaksaan Agung (Kejagung) segera menyerahkan aset sitaan milik terpidana korupsi timah Harvey Moeis dan istrinya, Sandra Dewi, ke Badan Pemulihan Aset (BPA). Langkah ini dilakukan setelah perkara Harvey berkekuatan hukum tetap atau inkrah. Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, Anang Supriatna, mengatakan aset

Aktivis Laporkan Polemik Dana Rp5,1 Triliun Bank Kalsel ke KPK dan Kejagung

Banjarbaru – Polemik dana mengendap sebesar Rp5,1 triliun di Bank Kalsel terus bergulir dan kini mulai merambah ke ranah hukum. Setelah pihak bank menyebut adanya “kesalahan input” dalam laporan keuangan, aktivis sekaligus pengamat hukum Badrul Ain Sanusi resmi melaporkan kasus tersebut ke Komisi

Terjaring OTT, KPK Bawa Gubernur Riau ke Jakarta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengagendakan membawa Gubernur Riau Abdul Wahid ke Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Selasa atau setelah yang bersangkutan ditangkap dalam operasi tangkap tangan (OTT) pada Senin (3/11). “Kemungkinan dijadwalkan besok (Selasa 4/11),” ujar Juru Bicara KPK Budi Prasetyo di Gedung

Habib Jafar Alaydrus Resmi Pimpin DPD Partai Hanura Kalsel

BANJARBARU — Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Hanura Provinsi Kalimantan Selatan resmi dilantik pada Sabtu malam di Qin Hotel Banjarbaru. Kegiatan berlangsung meriah dengan dihadiri langsung Ketua Umum DPP Partai Hanura, Oesman Sapta Odang (OSO), beserta jajaran pengurus pusat. Ratusan kader turut memenuhi