Tanah Laut Mulai Langkah Serius Penurunan Stunting: Pj Bupati Pimpin Kickoff Intervensi
PELAIHARI, KAKINEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Tanah Laut (Tala) mengawali kegiatan intervensi serentak untuk menurunkan angka stunting dengan upacara pemukulan gong oleh Penjabat Bupati Tala, H. Syamsir Rahman, didampingi Pj Ketua Tim Penggerak PKK Tala, Hj. Rizki Yulia Syamsir Rahman, setelah apel kerja gabungan

