Rumah Kosong di Tembus Mantuil Banjarmasin Terbakar, Warga Geger

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Kebakaran hebat terjadi di kawasan Tembus Mantuil, Kecamatan Banjarmasin Selatan, pada Sabtu (10/8/2024) dinihari sekitar pukul 01.00 WITA. Kebakaran ini menghanguskan sebuah rumah kosong bekas karyawan honorer di rumah dinas pemotongan hewan milik Pemerintah Kota Banjarmasin. Rumah tersebut telah

Pemkab Tanah Laut Raih Penghargaan Proklim Lestari di Festival LIKE2 2024

  JAKARTA, KAKINEWS.ID – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Laut (Tala) kembali menorehkan prestasi nasional dengan menerima penghargaan pada ajang Festival Lingkungan Iklim Kehutanan dan Energi Baru Terbarukan (LIKE2) 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Republik Indonesia. Penghargaan tersebut diberikan

South Borneo International Paragliding Accuracy Championship 2024, 82 Peserta Rebutkan Hadiah Total 150 Juta

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Kejuaraan Internasional Paralayang South Borneo 2024 resmi digelar di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, Kalimantan Selatan. Acara yang berlangsung dari 7 hingga 11 Agustus 2024 ini diikuti oleh 82 peserta dari berbagai provinsi di Indonesia. Pembukaan acara yang

Pemkab Tanah Laut Raih Penghargaan UHC Award 2024: Komitmen Tinggi Capai Cakupan Kesehatan 98%

  JAKARTA, KAKINEWS.ID – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Laut (Tala) kembali mengukir prestasi di tingkat nasional. Kali ini, penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award 2024 berhasil diraih oleh Pemkab Tala, yang diterima langsung oleh Penjabat (Pj) Bupati Tala, H. Syamsir Rahman. Penghargaan tersebut

Pemilik Tanah Laporkan Dugaan Pencurian dan Penggelapan Tanah Ke Polda Kalteng

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Tidak terima karena sebidang tanah dengan Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor 296 diduga hilang, SNE melalui kuasa hukumnya, Robert Hendra Sulu SH, MH, melaporkan kasus ini ke Polresta Kuala Kapuas pada Senin pagi, 5 Agustus 2024. Laporan polisi tersebut mencakup

Antisipasi Karhutla, MPA Laura Lakukan Pembasahan Lahan di Kawasan Bandara dan Hutan Lindung

  BANJARBARU, KAKINEWS.ID – Cuaca panas yang berkepanjangan meningkatkan kekhawatiran akan munculnya titik api. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Masyarakat Peduli Api (MPA) Laura mengambil inisiatif dengan melakukan pembasahan lahan di Kawasan Bandara Syamsudin Noor. Ketua MPA Laura, Achmad Zaenuri, menjelaskan bahwa pembasahan lahan

Pemkab Tanah Laut Serahkan 9 Unit Mobil kepada Polsek untuk Dukung Keamanan Pilkada

  PELAIHARI, KAKINEWS.ID – Penjabat (Pj) Bupati Tanah Laut (Tala), H. Syamsir Rahman, secara resmi menyerahkan sembilan unit mobil kepada sejumlah Polsek di kecamatan-kecamatan di Kabupaten Tala. Penyerahan ini berlangsung pada apel gabungan yang digelar di halaman Kantor Bupati, Senin (05/08/2024). Dalam sambutannya,

Pemerintah Kabupaten Tanah Laut Salurkan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Desa Benua Raya

  BATI-BATI, KAKINEWS.ID – Kebakaran yang melanda enam rumah warga di Desa Benua Raya, Kecamatan Bati-Bati pada Minggu, 4 Agustus 2024 dini hari, mendapatkan perhatian serius dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Laut. Pada Senin (5/8/2024), Penjabat (Pj) Bupati Tanah Laut, H. Syamsir Rahman,

KSOP Banjarmasin: Kebakaran Terjadi di Perairan Masalembo

  BANJARMASIN, KAKINEWS ID – Kepala Bidang Keselamatan Berlayar Penjagaan dan Patroli (KBPP) KSOP Kelas I Banjarmasin, Germas, mengklarifikasi bahwa insiden kebakaran KM Niki Sejahtera tidak terjadi di Perairan Banjarmasin melainkan di Perairan Masalembo. “Insiden sebenarnya terjadi di Perairan Masalembo, bukan di Perairan

Insiden Kebakaran KM Niki Sejahtera: Lima Penumpang Gelap Dievakuasi

Insiden Kebakaran KM Niki Sejahtera: Lima Penumpang Gelap Dievakuasi   BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Letnan Kolonel Bakamla RI M. Rita Udin mengungkapkan bahwa terdapat lima penumpang gelap yang tidak terdaftar dalam manifest kapal KM Niki Sejahtera yang terbakar pada Kamis 01 Agustus 2024. “Kelima