Muhammad Yamin dan Ananda Semakin Kompak, Dapatkan Dukungan Partai untuk Pilwali Banjarmasin

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Setelah menerima Surat Keputusan (SK) rekomendasi dari Partai NasDem untuk maju dalam Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarmasin, pasangan bakal calon Muhammad Yamin dan Ananda semakin solid dalam mengikuti kontestasi Pilkada 2024. Pasangan bakal calon ini telah

Bakamla RI Evakuasi KM Niki Sejahtera yang Terbakar di Perairan Banjarmasin

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Badan Keamanan Laut Republik Indonesia (Bakamla RI) melalui KN Singa Laut-402 berhasil mengevakuasi penumpang dan kru kapal KM Niki Sejahtera yang mengalami kebakaran di bagian Car Deck di perairan Banjarmasin pada Kamis (1/08/2024). KN Singa Laut-402, yang dikomandani oleh

Dua Pencuri Mobil Honda Freed Ditangkap di Banjarmasin Selatan

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Dua pencuri mobil berinisial SAF (32) dan SRSF (33) berhasil ditangkap oleh Reskrim Polsek Banjarmasin Selatan pada Selasa (30/7/2024). Mereka mencuri mobil Honda Freed GB3 1.5 SAT berwarna biru tua mutiara dengan nomor polisi DA 1340 WF dari rumah

Dugaan Korupsi Tanah dan Perjadin Pemko Banjarmasin, Akhmad Husaini: Sebuah Irregularitas Sistemik yang Mengkhawatirkan

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat Komunitas Anti Korupsi Indonesia (LSM KAKI) Kalimantan Selatan, Akhmad Husaini, S.H., M.A., mengkritisi keras dugaan korupsi yang melibatkan tanah dan perjalanan dinas di Pemerintah Kota (Pemko) Banjarmasin. Jika terbukti benar, kasus ini mengindikasikan adanya kegagalan

Warga Dahlia Ditemukan Meninggal di Jalan Cempaka XI Banjarmasin

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Seorang pria ditemukan meninggal dunia di Jalan Cempaka XI RT 05 RW 01, tepat di depan pos jaga malam Kelurahan Mawar, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Selasa (30/7/2024) malam sekitar pukul 19.00 WITA. Pria tersebut bernama Nandrian Fahlevi (32), seorang buruh

Proyek Ratusan Juta di Dalam Pagar Ambruk Lagi, Warga Resah

  MARTAPURA, KAKINEWS.ID – Siring penopang badan jalan di pinggir Sungai Martapura di Jalan Inayatullah RT 01, Desa Dalam Pagar, Kabupaten Banjar, kembali ambruk meski baru diperbaiki kurang dari setahun lalu. Insiden ini terjadi pada Senin (29/7) sekitar pukul 21:00 WITA. Jaliyah (38),

TPS RK Ilir Melimpah Sampai Bahu Jalan, Masyarakat Mengeluh

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Tempat Pembuangan Sementara (TPS) RK Ilir kembali menuai keluhan dari warga sekitar. Sampah yang terus menumpuk hingga melimpah ke bahu jalan mengganggu kenyamanan dan kebersihan lingkungan, Rabu ( 31/07/24 ). Warga sekitar TPS mengungkapkan ketidaknyamanannya dengan kondisi ini. “Setiap

LSM KAKI Kalsel Lakukan Audiensi dengan PUPR Pemko Banjarmasin Terkait Transparansi Publik

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Dalam upaya mencapai transparansi publik dan pemerintahan yang baik (good governance), salah satu pilar akuntabilitas pemerintahan, LSM KAKI Kalsel melakukan audiensi dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Pemerintah Kota Banjarmasin, Selasa ( 30/07/24 ). Ketua KAKI Kalsel,

Porwanas XIV 2024 Hadirkan Kategori Baru dengan 5 Medali Karya Jurnalistik

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV yang akan berlangsung di Kalimantan Selatan (Kalsel) pada 19 hingga 26 Agustus 2024 menghadirkan sesuatu yang berbeda dari gelaran sebelumnya. Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kalsel, Zainal Helmie, menyampaikan hal ini usai penandatanganan

Dishub Kalsel Gelar Sosialisasi Angkutan Barang untuk Tingkatkan Keamanan Lalu Lintas

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mengadakan sosialisasi angkutan barang sebagai langkah untuk meningkatkan keamanan dan keselamatan lalu lintas transportasi darat, khususnya untuk angkutan barang. Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada para pengemudi mengenai pentingnya keselamatan berkendara, Kamis