Sekda Tabalong Serahkan Penghargaan Bank Sampah

TABALONG – Pemerintah Kabupaten Tabalong memberikan penghargaan kepada bank sampah dengan kinerja terbaik dalam pengelolaan sampah tahun 2022.  Mereka yang dinilai sebagai pemenang terbaik adalah bank sampah Harapan Baru, bank sampah Ribang Bersinar, bank sampah Anggrek serta KSM/KPP TPS 3R Maju Bersama dan

Saidi Mansyur Lantik Pejabat Baru Dipenghujung Tahun 2022

Bupati Banjar Saidi Mansyur saat melantik dan pengambilan sumpah pejabat pengawas. Foto – Istimewa MARTAPURA – Sekitar 69 pejabat pengawas fungsional dilantik dan diambil sumpahnya oleh Bupati Banjar H Saidi Mansyur, di Mahligai Sultan Adam lantai 2 Martapura, Jumat (30/12/2022) pagi. Bupati Banjar

Johnlin Group Gelar Batfest 2022, Libatkan Puluhan Artis

BATULICIN. Gubernur Kalimantan selatan Sahbirin Noor atau Paman Birin hadir dalam acara Batulicin Festival (Batfest) 2022 yang diadakan di Batulicin, Kabupaten Tanah Bumbu pada Selasa sore (27/12). Batfest 2022 acara hiburan yang melibatkan ratusan UMKM dan pelaku usaha serta mengadakan konser musik, arena

Delapan Ribu Paket Terjual di Pasar Murah Tapin

TAPIN – Dinas Perdagangan Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan, saat ini sudah menjual 8 ribu paket sembako melalui pasar murah.  “Pasar murah sudah kita lakukan di delapan kecamatan. Totalnya sudah 8 ribu paket sembako dijual,” ujar Kepala Dinas Perdagangan Tapin Sugian Noor di Rantau,

Orsic Tentukan Kemenangan Kroasia

QATAR – Timnas Kroasia berhasil menjadi tim peringkat ketiga di  Piala Dunia 2022 setelah meraih kemenangan 2-1 atas Maroko dalam laga perebutan tempat ketiga di Khalifa International Stadium, Al Rayyan, Sabtu (17/12/2022) malam WIB. Gol-gol cepat terjadi dalam pertandingan perebutan tempat ketiga  Piala

Menkes RI Kunjungi Kabupaten Banjar

BANJAR – Bupati Banjar H Saidi Mansyur sambut kunjungan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin beserta rombongan, di Kecamatan Telaga Bauntung, Kabupaten Banjar, Jumat (16/12/22). Kunjungan tersebut dalam rangka pelaksanaan posyandu dan puskesmas di daerah terpencil. Mengutip website Kemenkes, Menkes Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan,

Warga Banjarbaru Diberangkatkan ke Yaman

BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru menyerahkan beasiswa keagamaan santri ke luar negeri dan Program S1/S2 dalam negeri bagi warga Kota Banjarbaru, yang berprestasi dan tidak mampu, di Aula Sabarataan Pemko Banjarbaru pada Rabu (14/12/22). Dihadiri oleh Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin

Kalsel Silaturahml Dengan Australia Education

Banjarmasin – Gubernur Kalimantan Selatan, Sahbirin Noor melalui Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Nurul Fajar Desira silaturahmi dengan tim Australia Education Indonesia. Acara ini berlangsung di Restoran Lima Rasa Kota Banjarmasin, Kamis malam (15/12/22). Disampaikan Nurul Fajar Desira, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor menyampaikan

Kongres Budaya Banjar di Buka

Banjarmasin – Kongres Budaya Banjar dapat menjadi ruang perhatian dan pengayoman yang lebih besar terhadap kebudayaan banjar, sehingga budaya banjar berperan dalam peningkatan kualitas kehidupan. Hal tersebut disampaikan Gubernur Kalimantan Selatan, Sahbirin Noor dalam sambutannya yang dibacakan Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Selatan, Roy

Rumah Dataku di Batalang Diresmikan

JORONG – , Desa Batalang Kecamatan Jorong kini memiliki Rumah Dataku Kampung Berkualitas, hal ini terungkap saat peresmian rumah dataku dan launching Dapur Sehat Atasi Stunting (Dashat), Rabu (14/12/22). Peresmian Rumah Dataku dan Dahsat, Kades Batalang, Arsyad mengaku bersyukur, karena adanya Rumah Dataku