Pemkab HSS dan Polres HSS Turunkan Tim Gabungan Amankan Nataru

Polres Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) menurunkan 154 personil gabungan untuk mengamankan perayaan natal 2024 dan tahun baru 2025, di wilayah Kabupaten HSS. “Pengamanan yang kita lakukan dari Polres HSS juga dengan mendirikan dua pos pelayanan dan serta Pos pengamanan (Pospam),”

Disporapar HSS Sosialisasi Pemilihan Pemuda Pelopor

Untuk persiapan pemilihan Pemuda Pelopor Tahun 2025, Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar sosialisasi pemilihan Pemuda Pelopor. Kegiatan ini diselenggarakan bekerja sama dengan Forum Komunikasi Pemuda Pelopor (FKPP) Kabupaten HSS, dengan mengambil tempat di aula

Pemkah HSS Gelar Bimtek Mitigasi Resiko Pelaksanaan E-Katalog Konstruksi

Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Hulu Sungai Selatan (HSS) Kallimantan Selatan (Kalsel) melalui Unit Kerja Pengadaan Barang Jasa (UKPBJ) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bagi Pengguna Anggaran (PA) / Kuasa Pengguna Anggaran (KPA),  dalam mewujudkan pemerintahan yang bersih dan transparan. Bimtek yang juga dirangkai mengupas terkait mitigasi resiko

Pemkab HSS Uji Publik Raperda Penanaman Modal

Bagian Hukum Sekretariat Daerah (Setda) Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) bekerja sama Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) HSS menyelenggarakan uji publik rancangan peraturan daerah (raperda) Penyelenggaraan Penanaman Modal. “Uji publik ini merupakan langkah strategis dalam penyempurnaan raperda

Pj Bupati HSS Apresiasi Kandangan Orchid Festival

Kemeriahan rangkaian peringatan hari jadi ke-74 Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali diisi dengan Kandangan Orchid Festival se-Kalsel dan Kontes Bonsai se-Banua Enam, di Lapangan Basket HSS. “Kami mengapresiasi tinggi terhadap terlaksananya kegiatan ini, yang menjadi ajang pamer keindahan anggrek

Diskominfo HSS Raih Peringkat 1 Mitra Humas Pemprov Kalsel

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali meraih peringkat I, kategori Mitra Humas Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel terbaik. Penghargaan diterima oleh Kepala Dinas Kominfo HSS Rahmawaty dalam gelaran Malam Apresiasi Media Pemprov Kalsel (AMPK) Tahun 2024, di salah

Pj Bupati HSS Ajak Masyarakat Belanja Produk UMKM di HSS Expo

Penjabat (Pj) Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) Endri mengajak warga untuk datang dan berbelanja produk-produk UMKM di HSS Expo 2024. Hal ini diutarakan dia, saat didampingi istri membuka HSS Expo 2024, yang dimeriahkan Band Bigboss dan Teguh Vagetoz, di lapangan Lambung Mangkurat, Kandangan. “HSS Expo

Pj Ketua PKK HSS Harap Perempuan Inisiator Perubahan Yang Lebih Adil

Penjabat (Pj) Ketua TP PKK Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) Mutia Anwary Endri mengingatkan peran penting perempuan, dalam upaya mewujudkan penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan Hak Asasi Manusia (HAM) di berbagai aspek kehidupan. Mutia menekankan bahwa perempuan memiliki peran strategis baik sebagai individu, keluarga, maupun masyarakat dalam

Kafilah Padang Batung Juara Umum MTQ Ke-50 Kabupaten HSS

Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Ke-50 Tingkat Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel)  tahun 2024 yang berlangsung selama empat hari dari tanggal 9 hingga 12 Desember, dan telah resmi ditutup dengan juara umum kafillah tuan rumah Kecamatan Padang Batung. Penutupan berlangsung di panggung

Pemkab HSS Raih Predikat Tertinggi Kepatuhan Layanan Publik 2024

Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali mencatat prestasi dengan meraih predikat tertinggi, dalam Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024. Dengan nilai 96,52 (Zona Hijau), capaian ini meningkat dibandingkan tahun sebelumnya sebesar 95,07, menjadikan HSS sebagai lokus pemda terbaik selama