Telkomsel Luncurkan Orbit MiFi, Hadirkan Kemudahan Konektivitas Digital Terdepan untuk Pelanggan dengan Mobilitas Tinggi

BANJARMASIN – Memperkuat komitmen sebagai digital lifestyle enabler dengan terus menghadirkan kemudahan mobilitas pelanggan dalam mendapatkan pengalaman gaya hidup digital terdepan, Telkomsel meluncurkan Orbit MiFi. Layanan terbaru ini memungkinkan pelanggan terkoneksi internet Wi-Fi menggunakan perangkat modem internet portable dengan baterai dan dilengkapi pilihan

Pertumbuhan Ekonomi Banjarbaru Melejit 7,93 Persen

BANJARBARU, KN â€“ Pertumbuhan ekonomi di Kota Banjarbaru tahun 2022 menunjukan prospek kenaikan yang signifikan. Bahkan solidnya kinerja perekonomian di era Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin telah mencatatkan sejarah baru, tertinggi dengan angka pertumbuhan  7,93 persen ,yang belum pernah terjadi sebelumnya.

Kurangi Beban Ekonomi Warga, DKUKMPP Balangan Gelar Pasar Murah

BALANGAN, KN – Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan (DKUKMPP) Kabupaten Balangan, melaksanakan kegiatan pasar murah di Desa Tanah Habang Kiri, Kecamatan Lampihong, Kamis (16/2/2023). Dilaksanakannya pasar murah bertujuan, untuk membantu masyarakat berbelanja kebutuhan pokok, dengan harga yang lebih terjangkau

OJK Sebut Pergantian Dirut Bank Kalsel Sepenuhnya Hak RUPS

BANJARMASIN – PT. Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Selatan atau Bank Kalsel belum lama tadi menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa. Dalam rapat tersebut Fachrudin diamanatkan oleh pemegang saham untuk menduduki jabatan sebagai Plt. Direktur Utama Bank Kalsel. Fachrudin menduduki jabatan tersebut

TPID Kalsel Tekan Inflasi Dengan Operasi Pasar

BANJARBARU, KN- Demi mengendalikan laju inflasi ,Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Kalimantan Selatan terus berupaya dengan menggelar Operasi Pasar. Langkah TPID Kalimantan Selatan (Kalsel) menindaklanjuti rilis Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalsel tanggal 1 Februari 2023 yang menyebutkan, tingkat inflasi Kalsel pada

Bank Kalsel Peringati Isra Mi’raj, Haul Guru Sekumpul ke-18 dan Pengijazahan Surah Al-Fatihah

BANJARMASIN – Bentuk penerapan atas implementasi corporate culture berbasis Spiritual, Bank Kalsel gelar program keagamaan bertajuk “Peringatan Isra Mi’raj, Haul Abah Guru Sekumpul ke-18 dan Pengijazahan Surah Al-Fatihahâ€?. Kegiatan internal ini diikuti oleh seluruh Insan Bank Kalsel, Kantor Pusat dan Kantor Cabang, yang

Catatkan Kinerja yang Solid di Tahun 2022, IOH Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital dan Industri Telekomunikasi Indonesia

BANJARMASIN – Indosat Ooredoo Hutchison (IDX: ISAT) (“IOHâ€? atau “Perusahaanâ€?) hari ini melaporkan kinerja keuangannya untuk kuartal keempat dan satu tahun penuh yang berakhir pada 31 Desember 2022. IOH terus mendorong pertumbuhan industri telekomunikasi dan ekonomi digital Indonesia dengan performa yang solid di

Bank Kalsel Peduli UMKM di Expo Jakarta

BANJARMASIN – Bank Kalsel sangat peduli terhadap perkembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kalimantan Selatan di kancah nasional. Hal itu terlihat, ketika pelaku UMKM Kalsel memasarkan produk unggulannya di berbagai pameran di Jakarta. Salah satunya Expo Himpunan Pengusaha dan Wiraswasta (HIPWI) Forum Komunikasi

Bank Kalsel Gelar BIMTEK IBB bagi Kepala Desa Lingkup Kabupaten HSU

BANJARMASIN – Bentuk dukungan dalam pengembangan dan peningkatan penguasaan teknologi digitalisasi serta kualitas pengelolaan keuangan di Kabupaten Hulu Sungai Utara. Bank Kalsel menggelar Bimbingan Teknis (BIMTEK) Internet Banking Bisnis (IBB) yang dilaksanakan pada tanggal 10-11 Februari 2023 di Fugo Hotel Banjarmasin. Kegiatan dihadiri

Telkomsel Lanjutkan Upgrade Layanan 3G ke 4G/LTE di 300 Kota/Kabupaten Secara Bertahap Mulai Februari 2023

BANJARMASIN – Mengawali tahun 2023, Telkomsel menegaskan komitmennya dalam mendorong pemerataan dan kesetaraan akses konektivitas digital berteknologi terdepan bagi seluruh lapisan masyarakat. Kini melanjutkan proses peningkatan/pengalihan (upgrade) layanan jaringan 3G ke 4G/LTE di 300 kota/kabupaten di Indonesia. Upaya dimulai di Februari 2023, menargetkan