DP3A Kalsel Berkomitmen Cegah Pernikahan Terhadap Anak

BANJARBARU – Guna mencegah pernikahan anak di Kalsel, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) pada tahun 2023 akan Menyusun strategi dengan penanganan dan pencegahan . Hal ini disampaikan oleh Kepala DPPPA Kalsel, Adi Santoso di Banjarbaru, Rabu (11/1/2023).

Dekranasda Kalsel Pacu Kreativitas Perajin Sasirangan Sebagai Produk Unggulan

BANJARMASIN – Inovasi dan kreativitas perajin sasirangan di 13 kabupaten/kota Se-Kalsel dalam pengembangan produk unggulan daerah , terus didukung oleh Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) . Ketua Dekranasda Provinsi Kalsel, Raudatul Jannah diwakili Ketua Bidang Pembinaan Promosi dan Pemasaran,

Sinergitas Dispersip Kalsel Bersama TNI Promosikan Minat Baca

BANJARMASIN–  Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalimantan Selatan, Nurliani Dardie terus berupaya untuk meningkatkan minat baca dan literasi masyarakat Banua. Hal ini dia buktikan dengan memperkuat jalinan sinergi bersama TNI saat bersilaturahmi dengan Komandan Korem 101/Antasari, Brigjen Rudi Puruwito. “Silaturahmi ini kita

Kunjungan Turis Mancanegara Ke Kalsel Capai 13 Ribu Pada Tahun 2022

BANJARMASIN– Kunjungan wisatawan ke Kalimantan Selatan pada tahun 2022 mengalami peningkatan dibandingkan dengan 2021, hal ini di sampaikan Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Muhammad Syarifuddin di Banjarmasin, Senin (9/1/2023). Sesuai data di tahun 2022 tingkat kunjungan untuk wisatawan mancanegara mencapai

Kuota Haji Kalsel 2023 Kembali Normal 3.800 Jemaah

BANJARMASIN – Kuota haji Embarkasi Haji Banjarmasin akan kembali normal menjadi 3.800 orang Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Selatan Dr H Muhammad Tambrin, di Banjarmasin Minggu ( 08/01/2023).  “Insya Allah, kuota haji daerah kita kembali normal 3.800 orang,” ujarnya di Banjarmasin.

Haul Abah Guru Sekumpul Akan Digelar Di Kediaman Paman Birin

MARTAPURA– Haul Abah Guru Sekumpul atau K.H. Muhammad Zaini Abdul Ghani ke-18 Tahun 2023, akan digelar oleh Pemerintah Provinsi ( Pemprov ) Kalimantan Selatan ( Kalsel). Hal ini disampaikan pada Jumpa Pers di kediaman Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor di Jalan Kertak Baru Kampung

Amanah Bersholawat Bersama Habib Syech , Akan Digelar di Banjarbaru

BANJARBARU– Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf akan hadir kembali di Kota Banjarbaru pada bulan Januari 2023. Kehadiran Habib Syech pada acara Bertajuk Amanah Bersholawat yang akan diselenggaran di area Parkir A Amanah Borneo Park Banjarbaru pada 14 Januari Mendatang.  Saat dihubungi ke

Kuota Haji Indonesia Tahun 2023 Capai 221 Ribu Jemaah

JEDDAH– Kuota Haji Indonesia pada tahun 2023 Sebanyak 221 Ribu Jemaah , Hal ini setelah adanya kesepakatan antara pemerintah Indonesia dan Pemerintah Kerajaan Arab Saudi . Penandatangan kesepakatan penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M hari ini oleh Menag Yaqut Cholil Qoumas bersama Menteri

Anak-Anak Yayasan Graha Baiturrahmah Serbu Pusling Dispersip Kalsel

BANJARMASIN – Anak-anak Yayasan Graha Baiturrahmah Kota Banjarmasin menyerbu perpustakaan keliling milik Dispersip Kalsel. Armada perpustakaan keliling (pusling) milik Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalimantan Selatan (Kalsel) mendapatkan sambutan antusias dari anak-anak Yayasan Graha Baiturrahmah Kota Banjarmasin.   Setibanya di lokasi, pusling Dispersip Kalsel

Rehabilitasi Sosial Lahirkan Remaja Mandiri Dan Berdaya Saing di Era Globalisasi

BANJARBARU– Panti Perlindungan dan Rehabilitasi Sosial Anak dan Remaja (PPRSAR) Mulia Satria menggelar penutupan Program Rehabilitasi Sosial bagi Remaja Angkatan II Tahun 2022, belum lama tadi. Kepala PPRSAR Mulia Satria, Ai Sumarni mengatakan, rangkaian kegiatan tersebut dilaksanakan melalui beberapa tahapan yang diharapkan dapat