Bawaslu Banjar Periksa Dugaan Pelanggaran Paslon Manis

MARTAPURA – Bawaslu Kabupaten Banjar terima pelimpahan penanganan laporan dugaan pelanggaran Paslon Bupati Banjar Nomor Urut 01 Saidi Mansyur – Said Idrus dari Bawaslu Kalsel, Jumat (8/11/2024). Hal tersebut disampaikan oleh ketua Bawaslu Kabupaten Banjar, Muhammad Hafizh Ridha. Ia mengatakan, pihaknya telah menerima

Ribuan Muslimat NU Dukung Pemenangan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim

Jaringan Muslimat NU solid satu langkah mendukung Khofifah Indar Parawansa untuk kembali menjabat sebagai Gubernur Jawa Timur periode 2025-2030. Kesolidan warga Muslimat NU ini dinyatakan dalam acara silaturahmi PC dan PAC Muslimat NU se Jawa Timur yang dilakukan di Empire Palace, Surabaya, Kamis

Bawaslu Kota Banjarmasin Gelar Media Gathering

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Banjarmasin bersama puluhan wartawan menggelar acara media gathering di Hotel Jelita, Kota Banjarmasin pada Kamis (7/11/2024). Ketua Bawaslu Kota Banjarmasin, M Fachrizanoor, menuturkan agenda ini untuk mempererat hubungan kerja sama antara Bawaslu dan media massa dalam rangka meningkatkan

Bawaslu Minta Perbaikan Berkas Pengaduan Dugaan Pelanggaran Paslon Manis di Pilkada Banjar

Tim hukum Paslon Bupati Banjar Syaifullah Tamliha – Habib Ahmad Bahasyim memperbaiki laporan pengaduan dugaan pelanggaran Paslon Saidi Mansyur -Habib Idrus Alhabsyie, hingga terpenuhi syarat formil dan materil, Rabu (6/11/2024) sore. Tim hukum pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Banjar Syaifullah Tamliha

Kisruh Pilbup Banjar, Pelanggaran Paslon Manis Disebut Lebih Parah Ketimbang di Banjarbaru

MARTAPURA – Calon Bupati Banjar Nomor Urut 2, H Syaifullah Tamliha optimis laporan dari kuasa hukumnya ke Bawaslu Kalsel terkait dugaan pelanggaran Paslon Manis akan dikabulkan, Selasa (5/11/2024). Hal tersebut disampaikan oleh Syaifullah Tamliha, usai Deklarasi Pilkada Damai Kabupaten Banjar di Grand Qin

Mirip Kisruh Pilkada Banjarbaru, Paslon Urang Banjar Laporkan Manis ke Bawaslu Kalsel

BANJARMASIN – Tim Paslon Bupati Banjar Nomor Urut 2 Syaifullah Tamliha – Habib Ahmad Bahasyim melaporkan dugaan pelanggaran dengan tuntutan pembatalan paslon Nomor Urut 1 Saidi Mansyur – Habib Idrus Alhabsyi atau Palson Manis ke Bawaslu Kalsel, Senin (4/11/2024). Tim Pasangan Calon (Paslon)

Makan Bareng Pemenang Foto Terunik, Yamin-Ananda Apresiasi Kreativitas Warga Banjarmasin

SENYUM: Pasangan Calon Walikota Banjarmasin HM Yamin dan Calon Wakil Walikota Banjarmasin Hj Ananda nomor urut 2 saat bersilaturahmi dengan pemenang foto terpilih dan foto terunik Yamin-Ananda, minggu (3/11/2024) lalu di Wizzmie Banjarmasin – Foto Dok Istimewa KALSEL- Pasangan Calon Walikota Banjarmasin HM

Yamin-Ananda Siap Majukan Sepak Bola Banjarmasin Melalui Dukungan Sarana dan Prasarana

  BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarmasin nomor urut 2, HM Yamin dan Hj. Ananda, menyatakan komitmen mereka untuk memajukan olahraga sepak bola di Kota Banjarmasin. Hal tersebut disampaikan dalam diskusi santai bersama para insan sepak bola,

Kisruh Pilkada Banjarbaru, Uhaib: Wartono Perlu Diperiksa Karena Bagian Aditya

Kakinews.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Banjarbaru resmi membatalkan pencalonan pasangan Aditya Mufti Ariffin dan Said Abdullah sebagai calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru untuk Pilkada 2024. Pembatalan tersebut disampaikan dalam surat keputusan KPU Kota Banjarbaru Nomor 124 Tahun 2024

Dukung Prestasi Olahraga, Yamin-Ananda Janjikan Kesejahteraan Bagi Atlet dan Pelatih

Paslon Yamin-Ananda Paparkan Program untuk Atlet dan Pelatih dalam Silaturahmi ke KONI Banjarmasin.(dok.kakinews.id)     BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarmasin nomor urut 02, H. Muhammad Yamin HR dan Hj. Ananda, melaksanakan kunjungan ke Komite Olahraga Nasional