Bupati HST Jadi Komandan Kompi D Saat Retreat di Akmil

Bupati Hulu Sungai Tengah (HST), Kalimantan Selatan (Kalsel) Samsul Rizal (Bang Rizal) menjadi Komandan Kompi (Danki) D pada kegiatan apel retret atau pembekalan kepala daerah di Akademi Militer (Akmil), Magelang, Jawa Tengah. “Selain wadah belajar bersama, kegiatan retret ini juga untuk saling berbagi pengalaman sesama

Kejaksaan Lelang Aset Milik Benny Tjokro

Tanah milik terpidana tindak pidana pencucian uang (TPPU) dan perbankan, Benny Tjokrosaputro, telah dilelang oleh Kejaksaan Negeri Yogyakarta. Pelelangan ini didampingi oleh Badan Pemulihan Aset. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung (Kapuspenkum Kejagung) Harli Siregar mengatakan, lelang dilakukan pada Jumat, 21 Februari 2025.

KPK Tunggu Peran Sahbirin Noor di Sidang Dugaan Korupsi PUPR Kalsel

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat ini sedang mengikuti dan mengamati proses sidang perkara tindak pidana korupsi di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) yang sempat menyeret nama Sahbirin Noor alias Paman Birin. Direktur Penindakan KPK Asep Guntur Rahayu, mengatakan bahwa pihaknya menunggu fakta-fakta persidangan

61 Orang Diamankan Saat Pesta Miras, 7 Orang Positif Narkoba

Pesta miras yang melibatkan puluhan pemuda di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat berhasil diungkap Polres Indramayu. Kejadian ini terjadi tepatnya Desa Kendayakan, Kecamatan Terisi, Kabupaten Indramayu, Sabtu (22/2) malam. Dalam razia ini, ada sebanyak 61 orang berhasil diamankan. 59 di antaranya merupakan laki-laki dan

KPK Diminta Panggil Jokowi dan Keluarganya

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) seharusnya bergerak memanggil Presiden ke-7 Joko Widodo dan keluarganya guna mengusut dugaan tindak pidana korupsi yang telah dilaporkan banyak pihak. Menurut Direktur Gerakan Perubahan, Muslim Arbi, sudah banyak laporan masyarakat yang masuk ke KPK terkait dugaan korupsi.  Di antaranya,

Satgas NIC Gagalkan Peredaran 74 Kg Ganja Dalam Empat Karung

Satgas Narcotic Investigation Center (NIC) Dittipidnarkoba Bareskrim Polri menggagalkan penyelundupan 74 kilogram ganja oleh jaringan antarprovinsi, Kabupaten Mandailing Natal-Jakarta. Kasatgas NIC Dittipidnarkoba Bareskrim Polri Kombes Pol. Zulkarnaen Harahap dalam keterangannya yang diterima di Jakarta, Minggu (23/2/2025), menjelaskan bahwa pengungkapan itu terjadi pada Minggu

2 PSK Beraksi di IKN, Melayani 3 Pelanggan di Guest House

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Penajam Paser Utara (PPU) menggelar operasi tangkap tangan (OTT) pada Sabtu (22/02/2025) dan berhasil mengamankan dua orang pekerja seks komersial (PSK) di sebuah guest house di kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kecamatan Sepaku, Kabupaten PPU. Operasi ini

Polres Sanggau Ungkap 20 Kasus Narkoba, 22 Tersangka Ditangkap

Sepanjang Januari hingga Februari 2025, Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Sanggau berhasil mengungkap 20 kasus penyalahgunaan narkoba. Kasat Resnarkoba Polres Sanggau, AKP Donny Sembiring menyampaikan, dari pengungkapan ini sebanyak 22 tersangka telah diamankan beserta barang bukti narkotika jenis sabu-sabu dan ekstasi. “Kami terus

KPK Dalami Tersangka Korporasi Dugaan Korupsi Shelter Tsunami

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka peluang menetapkan tersangka korporasi, dalam dugaan rasuah pembangunan shelter tsunamibdi NTB. Tempat berlindung bencana itu dibangun PT Waskita Karya (Persero). “Kita juga sedang dalami terkait masalah apakah akan dikorporasikan,” kata Direktur Penyidikan KPK Asep Guntur Rahayu dalam keterangannya di

Ikut Retreat, Bupati Balangan Ingin Tingkatkan Kapasitas Kepemimpinan

Bupati Balangan Abdul Hadi, mengenakan seragam Komando Cadangan (Komcad) sebelum bertolak ke Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah, untuk mengikuti program pembekalan kepala daerah yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Abdul Hadi bertolak dari Jakarta pada Jumat (21/2/2025), menuju Magelang untuk mengikuti