Bau Suap Kuota Haji Menguat, KPK Periksa Pengumpul Dana dari Travel

Juru Bicara KPK, Budi Prasetyo (Foto: Dok Kakinews.id) Kakinews.di – KPK kini menyorot peran asosiasi travel diduga sebagai perantara “pungutan uang” yang mempengaruhi pembagian kuota haji khusus Kemenag. Salah satu yang diperiksa adalah Sekretaris Eksekutif DPP Kesatuan Tour Travel Haji Umroh Republik Indonesia