Yusril Ihza Mahendra Sebut Gugatan Hasil Pilpres 2024 Sulit Dikabulkan MK

KAKINEWS – Yusril Ihza Mahendra menyebut permohonan sengketa hasil Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK) yang diajukan oleh kubu Anies Muhaimin dan kubu Ganjar Mahfud sulit dikabulkan. Yusril Ihza Mahendra punya pandangan sendiri atas permohonan yang diajukan kubu Anies Muhaimin dan Ganjar Mahfud.