Korupsi KUR Semendo Rp11,5 Miliar: 127 Saksi Diperiksa, Tersangka Kabur

Kajati Sumsel Ketut Sumedana (kedua  dari kiri) (Foto: Dok Kakinews.id) Palembang, Kakinews.id — Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan membeberkan perkembangan terbaru penanganan perkara dugaan korupsi Kredit Usaha Rakyat (KUR) Mikro pada salah satu bank milik negara di Kantor Cabang Pembantu Semendo, Kabupaten Muara Enim.