MAKI Desak KPK Jerat Gus Yaqut dengan TPPU: Korupsi Kuota Haji Tak Cukup Dipidana Biasa
Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI), Boyamin Saiman (Foto: Dok Kakinews.id) Jakarta, Kakinews.id – Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI), Boyamin Saiman, mengapresiasi langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang akhirnya menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut sebagai tersangka dalam

