Proyek RS Tipe D Banjar Diduga Mangkrak, Ketua KAKI Kalsel: Kalau Kontraktor Kabur, Itu Sudah Masuk Ranah Pidana Korupsi!
Proyek pembangunan RS Tipe D milik Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar yang menelan anggaran awal sekitar Rp10 miliar diduga terbengkalai tanpa aktivitas di lapangan. Lokasi proyek tampak sepi, tanpa papan informasi, serta memunculkan dugaan kontraktor meninggalkan pekerjaan sebelum rampung. Kakinews.id – Warga Kecamatan Gambut

