Program Banjarmasin Revamp: Upaya Revitalisasi Sungai untuk Mengembangkan Wisata Kota Seribu Sungai

Paslon 02 Yamin-Ananda Jelajahi Sungai, Janji Revitalisasi Wisata Banjarmasin.( dok. yaofc )   BANJARMASIN, KAKINEWS.ID – Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarmasin nomor urut 02, H Muhammad Yamin HR dan Hj Ananda, bersama tim relawan mereka, mengunjungi wisata Susur Sungai di kawasan