Polda Kalsel Harapkan Penindakan Hukum ODOL Bisa Dihindari

Upaya optimalisasi sosialisasi kendaraan Over Dimension and Over Loading (ODOL), di masa perpanjangan setelah tahap peringatan dengan teguran simpatik, ditunda penerapannya oleh Direktorat Lalu Lintas Polda Kalimantan Selatan (Ditlantas Polda Kalsel) Direktur Lalu Lintas Polda Kalsel Kombes Pol Fahri Siregar menyampaikan, penundaan tersebut

Sinergi Hijau untuk Negeri: Pemkab Batola dan TNI Tanam Pohon Serentak

Marabahan – Bupati Barito Kuala H. Bahrul Ilmi menghadiri kegiatan Karya Bhakti Penanaman Pohon Serentak bersama Kepala Staf Korem 101/Antasari dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-67 Kodam VI/Mulawarman. Kegiatan berlangsung di kawasan Long Storage Barito Kuala, dengan penuh semangat kebersamaan dan kepedulian

Dua Eks Pegawai BRI Kotabaru Didakwa Dugaan Korupsi Rp9,2 Miliar

Banjarmasin – Kasus dugaan tindak pidana korupsi di perusahaan milik negara atau di perbankan kembali lagi terjadi. Kali ini pelakunya dua oknum karyawan Bank BRI cabang Kotabaru yaitu Terdakwa M Dika Irawan dan Selvie Metty atau Mama Vega dan persidangannya telah digelar di

Bareskrim Polri Musnahkan Narkoba Rp222 Miliar

Bareskrim Polri memusnahkan narkoba senilai Rp222 miliar hasil operasi sejak Mei-Juni 2025. Barang bukti tersebut berupa 145 kilogram sabu, 763 butir ekstasi, dan 5.000 sachet Happy Water. Barang bukti tersebut berasal dari 4 laporan polisi yang diungkap oleh Tim Subdit IV Dittipidnarkoba Bareskrim

Sidang Perdana Terdakwa Lain Kasus Perintangan Penyidikan Kejari Barito Kuala

Banjarmasin – Setelah dinilai bersalah dan dituntut 3 tahun Penjara oleh JPU Kejari Batola, kini terdakwa lain Suparman terkait kasus dugaan Perintangan penyidikan di Kejaksaan Negeri Barito Kuala ( Batola ) kembali digelar di Pengadilan Tipikor Banjarmasin, Selasa, ( 1/7/2025 ) sore. Sidang

KPK Cegah 13 Orang Terkait Dugaan Korupsi Mesin EDC

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi inisial dari 13 orang yang dicekal terkait kasus dugaan korupsi pengadaan mesin electronic data capture (EDC) di bank pemerintah pada tahun 2020–2024. Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto mengungkapkan bahwa inisial 13 orang yang dicegah ke luar negeri terkait kasus tersebut

Monitoring Kinerja, Jaksa Agung Kunjungi Kejaksaan Negeri Banjarmasin

Memastikan kinerja kejaksaan,Jaksa Agung RI, Burhanuddin menyambangi Kejaksaan Negeri (Kejari) Banjarmasin di Jalan Brigjen Hasan Basry, Rabu (2/7/2025) pagi. Pucuk pimpinan tertinggi insan Adhyaksa ini memonitor langsung kinerja jajaran Kejari Banjarmasin dalam sistem peradilan dan penegakan hukum, baik dalam perkara pidana maupun perdata,

ZA Eks Bupati Tanbu Disebut Dalam Sidang Dugaan Korupsi Lahan Kantor Kecamatan Simpang Empat

Banjarmasin. Persidangan Kasus dugaan korupsi pengadaan lahan untuk pembangunan Kantor Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Tanah Bumbu, telah digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Banjarmasin, Selasa (1/6). Menariknya dalam sidang yang dipimpin ketua majelis hakim Aries Dedy SH MH, nama mantan Bupati Tanah

Polres Banjar Ungkap 47 Kasus Narkoba, 53 Tersangka Ditangkap

Kakinews.id, MARTAPURA – Kepolisian Resor (Polres) Banjar kembali menorehkan prestasi gemilang dalam pemberantasan narkotika. Melalui Press Conference yang digelar pada Rabu (2/7/2025) di Aula Sarja Arya Racana Polres Banjar. Kapolres Banjar AKBP Dr. Fadli memaparkan hasil Operasi Antik Intan 2025 yang berlangsung selama

Pemkab Batola Sambut Jamaah Haji Tahun 2025

Kaki News, Marabahan – Bupati Barito Kuala Diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Ir. Zulkipli Yadi Noor, M.Sc, menyambut kedatangan jamaah haji Kabupaten Barito Kuala tahun 2025 yang dilaksanakan di Masjid Hijau, Selasa (1/7). Acara turut dihadiri oleh perwakilan Kementerian Agama (Kemenag), Dinas Kesehatan, serta