Bahlil Bongkar Dugaan Sabotase RDMP Balikpapan: Ada Pihak Tak Rela Impor Migas Ditekan

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia (Foto: Ist) Kakinews.id – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia akhirnya buka suara terkait hasil investigasi Inspektur Jenderal Kementerian ESDM atas insiden kebakaran yang sempat terjadi di proyek Refinery Development Master

Prabowo Bongkar “Permainan Kotor” di Pertamina: Impor Energi Jadi Ladang Bancakan

Presiden Prabowo Subianto (Foto: Istimewa) Jakarta, Kakinews.id – Presiden Prabowo Subianto secara terbuka menyinggung praktik lancung yang sempat menggerogoti tubuh PT Pertamina (Persero). Ia mengaku merekam keluhan dan kegelisahan masyarakat terhadap manajemen Pertamina pada periode sebelumnya. Prabowo menegaskan, sebagai perusahaan pelat merah dengan