Gelar “Ngupi Bekisahan”, Polresta Banjarmasin Berharap Pemilu 2024 Berjalan Damai dan Sejuk
Banjarmasin, KN – Kapolresta Banjarmasin, Kombes Pol Sabana A. Martosumito, S.I.K, M.H, bersama dengan Forkopimda Banjarmasin, penyelenggara pemilu 2024, serta peserta pemilu 2024, dan pihak terkait berkumpul di Warung Wakaka Jalan A. Yani Km. 5 pada hari Kamis (16/11/23) untuk acara “Ngupi Bekisahan”.