Dalih Nebis in Idem Dibentangkan: Emirsyah Satar Coba Cuci Vonis Korupsi Garuda, Kejagung Tak Gentar!
Mantan Direktur Utama (Dirut) PT Garuda Indonesia Emirsyah Satar (Foto: Dok Kakinews.id/Istimewa) Kakinews.id – Mantan Direktur Utama Garuda Indonesia, Emirsyah Satar, kembali menguji kesabaran publik dan penegak hukum. Terpidana korupsi pengadaan pesawat itu mengajukan peninjauan kembali (PK) atas perkara besar yang ditangani Kejaksaan

