Kepala Disnakertrans Ini Terjaring OTT Tim Kejaksaan, Barbuk Uang Ratusan Juta
Bahwa Operasi Tangkap Tangan (OTT) tersebut semua atas perintah, seizin, dan persetujuan Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan. Pada hari Kamis (9/1/2025) Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan mengumpulkan Koordinator Bidang Intelijen Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan, Kepala Kejaksaan Negeri Palembang dan Kepala Seksi Tindak Pidana