Kisah Yasonna Laoly Bersua Presiden Jokowi Sebelum Reshuffle Kabinet

Mentan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menyebut telah menemui Presiden Joko Widodo alias Jokowi sebelum reshuffle kabinet yag dilakukan pada Senin, 19 Agustus 2024. Pernyataan itu dia sampaikan saat memimpin upacara terakhir kalinya sebagai Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) pada

Pj Bupati HSS dan Acil Odah Peringati HUT ke-63 Pramuka

Ketua Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Provinsi Kalimantan Selatan Raudatul Jannah atau Acil Odah memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-63 Pramuka di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS). Peringatan HUT ke-63 Pramuka digelar Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Kabupaten HSS di Lapangan

Bahlil Serahkan Investasi di IKN kepada Rosan Roeslani

Bahlil Lahadalia yang baru saja dilantik sebagai Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengatakan, jabatan Kepala Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Investasi di Ibu Kota Nusantara (IKN) akan dilimpahkan kepada Rosan Roeslani Bahlil mengaku akan berkomunikasi dan berkoordinasi dengan Rosan Roeslani yang juga

Bupati HST Tutup Kejuaraan Sepak Bola Kamboja Cup

Kejuaraan Sepak Bola Kemboja Cup 17 2024 berakhir. Kejuaraan ditutup secara resmi oleh Bupati HST Aulia Oktafiandi, di Lapangan Bina Muda Pelajau, Kecamatan Pandawan, Minggu, (18/08/2024). Bupati Aulia mengatakan sebuah kebanggaan bahwa masyarakat HST menjunjung tinggi nilai sportivitas, dan masyarakatnya sangat menginginkan sehat

Gubernur Kalsel Cek Kesiapan Jalan Banjarbaru – Batulicin Sebelum Kirab Merah Putih

Gubernur Kalsel H. Sahbirin Noor atau Paman Birin melakukan pengecekan langsung kondisi jalan bebas hambatan Batulicin-Banjarbaru pada Minggu (18/8/2024) dinihari. Pengecekan yang dilakukan Gubernur dua periode ini untuk memastikan kesiapan pelaksanaan Kirab Merah Putih ke-5 dalam rangkaian Hari Jadi (Harjad) ke-74 Provinsi Kalsel

KPK Telisik Dugaan Korupsi Denda Impor Beras

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengakui membuka penyelidikan kasus dugaan korupsi skandal demurrage atau denda impor beras. Langkah penyelidikan itu setelah KPK menerima laporan dari Studi Demokrasi Rakyat (SDR) terkait dengan demurrage atau denda impor beras senilai Rp 294,5 miliar. Juru bicara KPK Tessa Mahardika

Ketua DPD PKS Terima Berkas Pendaftaran Bacabup Rahmadian Noor Dari DPD Partai Golkar Batola

Kaki News, Marabahan Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Barito Kuala (Batola), Ir. H. Rahmadian Noor ST di dampingi Sekretarisnya Abdullah Khair menyerahkan berkas Pendaftaran sebagai Calon Bupati Batola ke DPD PKS (Partai Keadilan Sejahtera) Handil Bhakti Batola. Berkas pendaftaran tersebut diterima langsung oleh

Pergantian Menkumham Diduga Pengkondisian Partai Golkar

Direktur Eksekutif Trias Politika Strategis, Agung Baskoro, menyoroti kocok ulang alias reshuffle kabinet yang dilakukan Presiden Joko Widodo menjelang dua bulan akhir masa pemerintahannya. Salah satu yang menjadi sorotan ialah reshuffle terhadap menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Yasonna Hamonangan Laoly. Menurut Agung, reshuffle

Presiden Jokowi Kocok Ulang Jabatan Menteri, Wamen dan Kepala Badan

Presiden Joko Widodo akan melakukan reshuffle kabinet hari ini. Tujuh orang pejabat baru akan dilantik hari ini. Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana mengatakan pelantikan akan dimulai 09.30 WIB. Pelantikan bakal digelar di Istana Negara, Jakarta. “Adapun menteri dan kepala badan yang akan

Pastikan Menpora dan Seluruh Kontingen Hadir, Pembukaan Porwanas Diundur Hari Kamis

Banjarmasin – Pembukaan Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV PWI Kalsel yang rencananya digelar Selasa (20/8), diundur pada hari Kamis (22/8). Perubahan jadwal pembukaan Porwanas ini diputuskan panitia dari PWI Kalsel setelah mempertimbangkan dengan matang. “Untuk kemeriahan dan menggaungkan Porwanas, pembukaan yang sedianya