KPK Panggil Lagi Saksi Ketua DPRD Kalsel Terkait Dugaan Korupsi Proyek
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi kembali memanggil Ketua DPRD Kalimantan Selatan, Supian HK, sebagai saksi dalam kasus suap yang pernah menjerat mantan Gubernur Sahbirin Noor atau Paman Birin. “Pemeriksaan dilakukan di Gedung Merah Putih KPK atas nama SP, selaku Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan,”