6 Orang Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek di OKU

Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK menetapkan enam orang sebagai tersangka usai kegiatan operasi tangkap tangan (OTT) di Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan. Salah satu yang ditetapkan adalah Kepala Dinas PUPR Nopriansyah. Ketua KPK Setyo Budiyanto mengatakan, konstruksi perkara kasus itu adalah dugaan

Pembahasan RUU TNI Khianati Janji Pemerintah di Forum HAM Internasional

Jakarta, 16 Maret 2025 – 34 organisasi masyarakat sipil yang tergabung dalam Koalisi masyarakat sipil untuk Advokasi HAM Internasional (HRWG) mengecam pembahasan revisi Undang-Undang Tentara Nasional Indonesia (UU TNI). Revisi ini tidak hanya mengancam profesionalisme militer, tetapi juga mengkhianati komitmen Indonesia dalam menjalankan

OTT di OKU, KPK Bawa Barbuk Duit Rp2,6 Miliar dan Delapan Orang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah membawa delapan orang hasil operasi tangkap tangan (OTT) di Ogan Komering Ulu (OKU) ke Jakarta. Total ada delapan orang yang dibawa KPK, yaitu dari anggota DPRD, pemerintah daerah, ASN dan kontraktor. Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto mengatakan, selain delapan orang

Masyarakat PPU Minta Kejelasan Ganti Rugi Lahan IKN ke Bank Tanah

Konflik penggusuran lahan di Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali memanas. Puluhan warga dari Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, didampingi oleh organisasi masyarakat GPN 08, mendatangi kantor Badan Bank Tanah di Jakarta pada Jumat 14 Maret 2025. Mereka menuntut kejelasan atas pembayaran ganti

ULM Tuan Rumah Asta Peduli Sampah Nasional, Gubernur Kalsel Apresiasi Gerakan Peduli Lingkungan

Kaki News , BANJARMASIN – Gubernur Kalimantan Selatan, H. Muhidin, melalui Pj. Sekretaris Daerah (Sekdaprov) Kalsel, Muhammad Syarifuddin, mendorong generasi muda untuk menerapkan gaya hidup sehat dan bersih sejak dini. Hal ini disampaikan dalam kegiatan Asta Peduli Sampah Nasional 2025 yang berlangsung di

KPK Gelar OTT di DPRD OKU: 8 Orang Dibawa ke Jakarta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan, pada Sabtu sore, 15 Maret 2025. Setidaknya ada delapan pejabat yang dilakukan pemeriksaan dan dibawa ke Jakarta. Juru bicara KPK Tessa Mahardika mengatakan OTT itu melibatkan sejumlah pengembang

Menteri Hanif Faisol Ajak Kampus dan Sekolah Kelola Sampah

Menteri Lingkungan Hidup/Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurofiq, mengatakan pengelolaan sampah harus melibatkan lingkungan Pendidikan. Hanif optimistis kolaborasi bersama perguruan tinggi dan sekolah-sekolah sebagai solusi masalah pengelolaan sampah. “Aksi hari ini menjadi strategis untuk mengubah wajah Indonesia dan membangun perilaku sadar sampah sejak

Polri Sudah Menangani 609 Kasus TPPO: Korban 1.503 Orang dan 754 Tersangka

Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Mabes Polri Komjen Pol Wahyu Widada mengatakan saat ini jajarannya sudah menangani 609 kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) selama 2025. “Di tahun 2025 ini kita sudah menangani sebanyak 609 kasus, dengan korban 1.503 orang dan 754 orang

Terjerat Narkoba, Perputaran Uang Direktur Persiba Capai Rp241 Miliar

Bareskrim Polri telah menyita rekening Direktur Persiba Balikpapan, Catur Adi Prianto, terkait dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) dalam tindak pidana narkoba. Dalam dua tahun terakhir disebutkan perputaran uang di beberapa rekening Catur Adi mencapai ratusan miliar rupiah. “Rekening CAP dan beberapa rekening

Beberapa PJU Polda Kalsel dan Kapolres Berganti, Ini Daftarnya

Berdasarkan Surat Telegram Kapolri dengan nomor ST/488/III/KEP./2025, ST/489/III/KEP./2025, ST/490/III/KEP./2025, ST/491/III/KEP./2025, ST/492/III/KEP./2025 tanggal 12 Maret 2025 sejumlah pejabat utama dan Kapolres di Polda Kalsel berganti. Kombes Pol Turman Sormin Siregar, Irwasda Polda Kalsel dimutasi sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama TK. II Sespim Lemdiklat Polri, jabatannya