Bareskrim Tangkap Buronan Judi Online W88 Jaringan Filipina
Polisi menangkap satu tersangka judi online (judol) yang masuk dalam daftar pencarian orang (DPO). Namun, belum disebutkan identitas buron yang berhasil ditangkap itu. Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, Brigjen Himawan Bayu Aji, menerangkan DPO tersebut ditangkap di Filipina. “[Iya ditangkap] satu DPO,” tutur