Jadi Tersangka Korupsi Kuota Haji, Yaqut Berlindung di Balik Klaim Kooperatif dan Praduga Tak Bersalah

Mantan Menteri Agama periode 2020–2024, Yaqut Cholil Qoumas (Foto: Dok Kakinews.id) Jakarta, Kakinews.id – Mantan Menteri Agama periode 2020–2024, Yaqut Cholil Qoumas, akhirnya angkat bicara setelah Komisi Pemberantasan Korupsi secara resmi menetapkannya sebagai tersangka kasus dugaan korupsi penentuan kuota haji 2023–2024 di Kementerian

KAKI Kalsel: Korupsi Kuota Haji Kejahatan Serius, Penetapan Gus Yaqut Tersangka Harus Bongkar Aliran Dana

Ketua LSM Komite Anti Korupsi Indonesia (KAKI) Kalimantan Selatan, Akhmad Husaini (Foto: Dok Kakinews.id) Jakarta, Kakinews.id – Ketua LSM Komite Anti Korupsi Indonesia (KAKI) Kalimantan Selatan, Akhmad Husaini, mengapresiasi langkah Komisi Pemberantasan Korupsi yang menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas sebagai tersangka.

KPK Siap Jebloskan Yaqut ke Tahanan: Skandal Korupsi Kuota Haji Didorong Segera ke Pengadilan

Mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas (Foto: Dok Kakinews.id/Antara) Jakarta, Kakinews.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan langkah penahanan terhadap mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas akan segera dilakukan setelah yang bersangkutan resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi penyelenggaraan dan pembagian kuota

KPK Tetapkan Eks Menag Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji 2024 Rp 1 T

Mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut (Foto: Dok Kakinews.id/Antara) Jakarta, Kakinews.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengelolaan kuota haji. Penetapan ini menandai lonjakan

Kuota Haji Dijarah, Negara Rugi Rp1 Triliun: KPK Bidik Bos Razek Tour

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) (Foto: Dok Kakinews.id) Jakarta, Kakinews.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus memperluas pengusutan dugaan korupsi penetapan kuota haji di Kementerian Agama (Kementerian Agama/Kemenag). Penyidik menjadwalkan pemeriksaan Direktur PT Biro Perjalanan Wisata Razek atau Razek Tour & Travel, Henny Hayatie,

Korupsi Kuota Haji Jadi Sorotan: KPK Dinilai Melenceng, Dewas Diminta Ambil Alih Kendali

KPK RI (Foto: Dok Kakinews.id) Jakarta, Kakinews.id – Penyidikan dugaan rasuah dalam pengelolaan dan pembagian kuota haji di Kementerian Agama kini disorot keras. Proses hukum yang ditangani Komisi Pemberantasan Korupsi resmi diadukan ke Dewan Pengawas KPK, lantaran dinilai cacat logika hukum dan berpotensi

Menteri Agama Cek Persiapan Layanan Haji di Tanah Suci

KAKINEWS – Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas terbang langsung ke Arab Saudi untuk mengecek persiapan akhir layanan di Tanah Suci jelang keberangkatan jemaah haji. Tahun ini Indonesia mendapat 241.000 kuota, terdiri atas 213.320 jemaah haji reguler dan 27.680 jemaah haji khusus. Jemaah